Lawancorona – Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) Kota Batam, Muhammad Rudi mengungkapkan, Batam kembali mendapat bantuan dari Singapura. Bantuan untuk penanganan Covid-19 ini secara simbolis diserahkan saat konferensi video di Kantor Wali Kota Batam, Senin (11/5/2020). Bantuan ini berupa 100.000 masker N-95 dan 5.000 liter […]
Daily Archives: 11 Mei 2020
Kegiatan Satgas Penanganan COVID-19 Kecamatan Nongsa sbb : Hari/tgl : Minggu,10 Mei 2020 Waktu : Pkl. 19.30 Wib s/selesai, Tempat : Wilayah Kecamatan Nongsa. Unsur yang turun kegiatan : Tim Gugus Tugas Covid – 19 Kecamatan Nongsa, Camat Nongsa, Danramil Nongsa, Polsek Nongsa, Sekcam Nongsa, Babinsa, Babinkamtibmas, Lurah Se – […]
Kegiatan gugus tugas penanganan pencegahan covid-19 Kecamantan Sekupang, dengan ini kami laporkan pada : Hari/tgl : Minggu, ,10 Mei 2020 Waktu : 19.00 WIB s/d Selesai Tempat : Kantor Camat Sekupang Koordinator : Kepala Dinas CKTR Kepala Dinas Kominfo, Kakanmenag Camat Sekupang, terlibat : Sekcam ,Lurah,seklur Anggota Danramil, Staf KUM,anggota […]
Lawancorona – Gerak cepat yang dilakukan Wali Kota Batam, Muhammad Rudi bersama Forkopimda Kota Batam dalam melakukan pencegahan corona virus disease (Covid-19) mendapat tanggapan positif dari sejumlah masyarakat. Pemerintah Kota (Pemko) Batam dinilai cepat tanggap dalam menyelesaikan setiap permasalahan terkait penanganan wabah Covid-19. Salah satunya disampaikan Ketua RT 04/RW03 Legenda […]
Lawancorona – Satuan tugas penanganan corona virus disease (Covid-19) Kecamatan Sekupang melakukan rapid diagnostic test terhadap jemaah tarawih di beberapa masjid, Minggu (10/5). Ada dua masjid yang didapati tengah melaksanakan tarawih berjemaah malam itu. “Dua masjid ini berada di Kelurahan Patam Lestari. Kepada jemaahnya langsung dilakukan rapid test. Alhamdulillah hasilnya […]
Lawancorona – Gugus Tugas Percepatan Penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) Kota Batam mengumpulkan 80 imam masjid yang tergabung dalam Ikatan Persaudaraan Imam Masjid (IPIM) Bengkong di Kantor Camat Bengkong, Minggu (10/5/2020) malam. Hal ini sebagai tindak lanjut masih adanya jemaah yang salat berjemaah di masjid dan musala di wilayah […]